Kamis, 29 Agustus 2019

Manfaat Desain Grafis

1. Desain grafis memberi kemudahan dalam penyampaian pesan.

Desain erat kaitannya dengan komunikasi, Desain grafis memudahkan dalam bertukar informasi, membuat suatu informasi menjadi lebih menarik dan lebih nyaman secara visual.

Revolusi Industri 1 sampai 4

Saat ini kita memasuki revolusi industry 4.0. memasuki era cyber physical system.

lalu, apa itu revolusi industri?

Revolusi industri 1 terjadi pada abad ke 18, ditandai dengan mekanisasi, atau dalam kamus besar Bahasa Indonesia berarti perubahan penggunaan tenaga manusia dan hewan digantikan dengan manufaktur atau mesin.

Kamis, 22 Agustus 2019

Sinopsis Film Friend Zone 2019 (Thailand)

Setting dimulai pada tahun 2009, Gink (Pimchanok Luevisadpaibul) berangkat sekolah di antar ayahnya. Setelah masuk dari sekolah dia segera berlari memanjat pagar untuk bolos, di luar Palm (Naphat Siangsomboon) sudah menunggu di dalam mobil. Mereka berdua membuntuti ayahnya, yang ternyata pergi menemui selingkuhannya.

Setting berubah ke tahun 2019, Palm sedang menghadiri acara pernikahan, terlihat Gink sedang bernyanyi di atas panggung. Palm bersama 3 orang yang sepertinya memiliki masalah yang sama, berada di ‘friend zone’. Kemudian mereka saling bercerita tentang kisahnya masing-masing.

MENGAMBIL PELAJARAN DARI FILM 'MIDNIGHT IN PARIS'

Zaman dulu lebih enak,
Zaman sekarang susah cari kerja,
Penak zamanku toh,
Persaingan lebih sulit saat ini,
Tantangan orang tua zaman now lebih berat karena social media,
dan ungkapan sejenis lainnya.

Film ‘Midnight in paris’ walau bergenre fantasi romantis, memberi pesan yg sangat masuk akal bagi saya. Bahwa orang cenderung membayangkan masa keemasan ada pada masa lalu, padahal sejatinya semua bayangan keindahan itu ada saat ini.